Rini Minta BTN Tingkatkan KPR Nonsubsidi
Kamis, 19 Januari 2017 – 01:52 WIB

BTN. Foto: JPNN
"Sebelum keluar, BTN harus bisa menyediakan KPR untuk karyawannya, kemudian karyawan BUMN lain juga bisa digarap agar bisa memiliki rumah dari BTN. Setelah itu baru masyarakat lainnya yang bisa dimanfaatkan untuk memiliki KPR," tegas Rini.
Dengan potensi yang sangat besar tersebut, Rini optimistis aset BTN bisa meningkat dua kali lipat pada 2018.
Saat ini, aset BTN sudah mencapai Rp 200 triliun. (ers)
PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) diminta meningkatan porsi penyaluran kredit pemilikan rumah (KPR) nonsubsidi tahun ini.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Toko Bangunan Ini Hadir di Jakarta Utara, Lebih Lengkap
- Soal Penutupan Sementara Padma Hotel Bandung, Ini Penjelasan Manajemen
- PIK 2 Jadi Oase Investasi Properti Menjanjikan di Tengah Ketidakpastian Global
- Pengembang Properti Lippo Cikarang Berkomitmen Menerapkan Pertumbuhan Berkelanjutan
- Adhome Bikin Akses Properti Lebih Mudah dan Transparan
- Savyavasa, Hunian Kelas Atas yang Jadi Rebutan Pembeli