Rossi Akui Lorenzo Adalah Saingan
Jumat, 12 Juli 2013 – 13:16 WIB

Rossi Akui Lorenzo Adalah Saingan
Sejak saat itu, hubungannya dengan Lorenzo dan Yamaha sempat memburuk. Lorenzo menjadi rival kuat bagi Rossi. Ujung-ujungnya, pembalap berjuluk The Doctor tersebut harus pindah ke Ducati sebelum awal musim ini balik kucing ke Yamaha.
Baca Juga:
“Hubungan kami awalnya tidaklah mudah. Itu karena saya marah dengan Yamaha dibandingkan dengan Lorenzo. Tapi kini situasinya sudah berubah. Yamaha memang harus memikirkan tentang masa depan,” tegas Rossi. (jos/jpnn)
MILAN - Sebagai rekan satu tim di Yamaha, Valentino Rossi dan Jorge Lorenzo tentu harus bekerja keras mencuri perhatian manajemen. Caranya ialah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Liga 1: Ramalan Nick Kuipers saat Persib Menjamu Barito Putera
- Liga 1: Persib Bertekad Sapu Bersih 3 Laga Tersisa Meski Sudah Mengunci Gelar Juara
- Imbauan Polresta Bandung kepada Bobotoh yang Akan Merayakan Persib Juara
- Reaksi Mikel Arteta Setelah Arsenal Tersingkir dari Liga Champions
- Persib vs Barito Putera: Bojan Hodak Masih Lapar
- Yamaha Menyiapkan Mesin Baru Untuk Fabio Quartararo di MotoGP Prancis