Rossi Tidak Pede Bisa Menang
Sabtu, 26 Januari 2013 – 15:46 WIB

Rossi Tidak Pede Bisa Menang
Anda akan kembali berduet dengan Lorenzo, bagaimana perasaan Anda?
Kami pernah menjalani tiga musim bersama sebelumnya. Saat itu, saya menginginkan titel. Demikian juga Jorge. Namun musim lalu, Jorge menjadi semakin kuat dengan dukungan manufacture dan tak membuat kesalahan. Saya lalu melihat adanya tantangan bersama Jorge untuk mencapai level yang lebih baik.
Masao Furusawa, pernah bilang bahwa persaingan Anda dengan Lorenzo akan sulit dikontrol, komentar Anda?
Untuk saya, kami bisa mengatur karena saat ini situasinya berbeda. SEbelumnya saya nomor satu. Sekarang Jorgelah yang nomor satu. Akan tetapi buat saya itu bukanlah masalah besar. Yamaha selalu menempatkan para pembalapnya ke level yang sama. Jadi saya rasa, semuanya akan baik-baik saja.
Bagaimana kondisi fisik Anda menjelang musim 2013 ini? Apakah tidak ada cedera lagi?
JUARA MotoGP tujuh kali Valentino Rossi kemarin (25/1) berkunjung ke Jakarta. Usai peluncuran resmi logo baru Yamaha Indonesia, Semakin Di Depan,
BERITA TERKAIT
- Eks Pemain Persib Atep Puji Kejuaraan Bupati Sumedang Open 2025
- Final Proliga 2025 di GOR Amongrogo Dipastikan tak Kalah dengan Indonesia Arena
- 16 Besar Taipei Open 2025: Ganda Campuran Konsisten, Indonesia Kirim 6 Wakil ke Top 8
- Begini Cara PBSI Cegah Chico Aura Dwi Wardoyo Tinggalkan Pelatnas Cipayung
- PBSI Ungkap Alasan Mempertahankan Chico Ketimbang Melakukan Degradasi
- Gamers Wajib Simak, Berbagi ID dan Password Punya Risiko Besar