Satgas Semikonduktor Indonesia dan Purdue University Teken MoU, Menko Airlangga: Momentum Bersejarah
Sabtu, 23 November 2024 – 08:36 WIB

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto (tengah) menyaksikan penandatanganan kerja sama yang dilakukan Deputi Bidang Koordinasi Kerja Sama Ekonomi Internasional selaku Ketua Tim Pelaksana Satgas Semikonduktor Indonesia dengan Senior Vice President for Partnership and Online dari Purdue University di KBRI Washington DC, Amerika Serikat, Kamis (21/11). Foto: Dokumentasi Kemenko Perekonomian
Sebagai tindak lanjut, Satgas Semikonduktor Indonesia bersama Purdue University akan membentuk tim untuk menyusun rencana aksi (Plan of Action) sebagai bentuk implementasi MoU.
Turut hadir dalam penandatanganan MoU tersebut, Sekretaris Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian, dan Kuasa Usaha Ad Interim KBRI Washington DC, beserta jajaran. (mrk/jpnn)
Menko Airlangga menyaksikan penandatanganan kerja sama semikonduktor antara Satgas Semikonduktor Indonesia dengan Purdue University di KBRI Washington DC
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Tunjuk Airlangga Jadi Negosiator Tarif AS, Prabowo Dapat Pujian
- Indonesia Terbuka soal Kritik Terhadap QRIS
- Bertemu Menkeu AS, Menko Airlangga Bahas Tarif Resiprokal hingga Aksesi OECD
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Pelita Air dan Elnusa Berkolaborasi dalam Penyediaan Layanan Penerbangan Korporasi