SBY Abaikan Nachrowi, FBR Ancam Kepung Istana
Rabu, 07 Maret 2012 – 01:10 WIB

SBY Abaikan Nachrowi, FBR Ancam Kepung Istana
Kendatipun FBR bukan bagian dari Partai Demokrat, tegas Luthfi, namun memiliki kedekatan emosional dengan Nachrowi Ramli selaku Ketua Umum Bamus Betawi. "Kami tidak rela kalau beliau (Nachrowi Ramli) disia-siakan," tandas dia, Selasa (6/3).
Baca Juga:
Pernyataan tersebut, sambung Luthfi, tidak hanya sekedar basa-basi. Untuk membuktikan kesungguhan FBR terhadap figur Nachrowi Ramli, seluruh anggota FBR akan dikerahkan untuk mengepung Istana Presiden RI. Ribuan anggota FBR mengamcam akan mendirikan tenda selama satu atau dua minggu.
Tujuannya mendesak SBY tidak menetapkan Foke sebagai calon dari Demokrat. "Kami tahu, Nacrowi telah bekerja keras untuk partai dan masyarakat. Para simpatisan menginginkan beliau, jadi tidak etis kalau yang dipilih bukan Nachrowi," pungkas Luthfi. (rul)
PARTAI Demokrat diprediksi tidak akan menjadi pemenang pada Pemilu dan Pilpres 2014. Prediksi tersebut bisa terjadi apabila majelis tinggi partai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kunker ke Kepulauan Riau, BAM DPR Berjanji Serap Aspirasi Warga Rempang
- Sengketa PSU Pilkada Banggai, Penjelasan Bawaslu Soal Sumbangan ke Masjid Disorot
- Versi IndoStrategi, Abdul Mu'ti Jadi Menteri dengan Nilai Performa Tertinggi
- PKS Instruksikan Kader di Pos Menteri & Kepala Daerah Menyukseskan Program Prabowo
- Kasus Rekayasa Penangkapan Cawabup Bengkulu Selatan Diadukan ke Bawaslu RI
- Dirja Pastikan KPU DKI Telah Kembalikan Sisa Hibah Rp 448 Miliar kepada Pemprov