SD Inpres di Sorong Hanya Punya 38 Murid
Satu Kelas Paling Banyak Tujuh Murid
Jumat, 01 Juni 2012 – 06:19 WIB

SD Inpres di Sorong Hanya Punya 38 Murid
Hal ini membuat jumlah siswa yang bersekolah di SD 149 ini menjadi sedikit. Murid-murid yang menimba ilmu di sekolah tersebut merupakan murid pindahan dan sebagian pindah ke sekolah tersebut karena tidak memiliki biayaya untuk bersekolah di SD lainnya.
Baca Juga:
Sekolah ini juga tidak melakukan penarikan biaya kepada anak didik, mengingat anak didik mereka yang mengikuti proses belajar mengajar tidak memiliki kemampuan ekonomi yang cukup untuk membayar biaya pendidikan. ”Kurangnya siswa ini juga karena masyarakat yang ada di sini tidak berpartisipasi untuk menyekolahkan anak mereka di sini,’’ terang Obet Saflafo.(mus)
AIMAS - Tidak semua sekolah dasar (SD) di wilayah Kabupaten Sorong saat ini memiliki jumlah siswa dari kelas 1 sampai kelas 6 lebih dari 100 siswa,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Anggota Senat Akademik UPI Pertanyakan Transparansi Penetapan Calon Rektor
- Berkuliah di Bandung, Mahasiswa Bisa Dapat 2 Gelar Internasional Sekaligus, Simak Nih!
- Kombes Yade Setiawan Ujung Luncurkan Buku soal Strategi Penangan Pandemi
- Dana Indonesiana 2025 Dibuka, Pemerintah Siapkan Pembiayaan Rp 465 Miliar
- SMMPTN-Barat 2025 Diluncurkan, Tersedia 17.909 Kursi, Ini Mekanisme Pendaftarannya
- Daftar FKG UM Surabaya Berhadiah Student Dental Kit, Catat Syaratnya