Sedih, Kata-kata Perpisahan Anak Asuhan Mourinho Ini
Senin, 27 Juli 2020 – 20:27 WIB

Jan Vertonghen memutuskan untuk meninggalkan Tottenham Hotspur.(Action Images via Reuters/PETER CZIBORRA)
Rekan satu timnya, penyerang Harry Kane termasuk di antara mereka yang memberikan penghormatan Vertonghen dan kiper Michel Vorm, yang juga dipastikan meninggalkan stadion Tottenham Hotspur.
"Sangat menyenangkan berbagi ruang ganti dengan mereka," kata Kane dalam sebuah keterangan, di samping gambar skuat Spurs.(Antara/jpnn)
Pemain yang telah delapan tahun bersama Spurs ini, menyampaikan kata-kata perpisahan. Kalimatnya bernada sedih.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Kevin De Bruyne Cetak Gol, Manchester City Menang atas Wolverhampton
- Barong Bola
- Fabrizio Romano: Vidio Pegang Hak Siar Premier League hingga 2028
- Liverpool Juara Liga Inggris, Jurgen Klopp: Selamat, YNWA
- Liverpool Menyamai MU, Punya 20 Gelar Liga Inggris
- Arne Slot Pengin Liverpool segera Pastikan Gelar Juara Liga Inggris