Seusai dari Lokasi Banjir, Irjen Iqbal Sambangi Posko Pengungsi, Hibur Orang Tua Hingga Anak-anak
Sabtu, 06 Januari 2024 – 21:32 WIB

Tampak warga semringah ketika menerima sembako dari Irjen Iqbal. Foto:Tim Kapolda Riau.
“Tadi sama-sama kita liat rumah-rumah luar biasa terendam. Kami temui warga lali memberikan imbauan. Serta mengingatkan Pemda setempat agar terus memperhatikan mengungsi. Serta memberikan bantuan sosial untuk mereka semua,” sebut Irjen Iqbal.
Pada saat yang bersamaan, Irjen Iqbal juga menyampaikan kepada masyarakat agar tidak terpancing dengan isu-isu yang memecah belah menjelang Pemilu 2024. (mcr36/jpnn)
Kapolda Riau Irjen Mohammad Iqbal kunjungi dan beri bantuan sembako kepada korban banjir di posko pengungsian.
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Rizki Ganda Marito
BERITA TERKAIT
- Banjir Rob Melanda Pluit Penjaringan, Sejumlah Wilayah Ini Tergenang Air
- Sebut Banjir Kota Palu Gegara Tambang, ART Minta BPK Hitung Kerugian Kerusakan Lingkungan
- Hujan Petir Diperkirakan Melanda Sejumlah Wilayah Ini, Waspada!
- Banjir di Barito Utara Meluas, 60 Ribu Warga Terdampak
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung
- Banjir Merendam 450 Rumah di Pangkalpinang