Shin Tae Yong Yakin Timnas U-23 Indonesia Mampu Bersaing di Putaran Final, dengan Catatan

Shin Tae Yong Yakin Timnas U-23 Indonesia Mampu Bersaing di Putaran Final, dengan Catatan
Pelatih Timnas U-23 Indonesia Shin Tae Yong dan Ivar Jenner seusai mengikuti jumpa pers setelah kemenangan 2-0 dari Turkmenistan U-23 di Stadion Manahan, Solo, Selasa (12/9). Foto: ANTARA/Zaro Ezza Syachniar

Torehannya itu yang membawa tiga level timnas lolos ke turnamen Asia melalui jalur kualifikasi dan tanpa jalur tuan rumah, menurutnya adalah bukti bahwa sepak bola Indonesia telah berkembang lebih baik.

“Pasti mereka bisa merasakan jika datang ke lapangan langsung berkembang (Timnas Indonesia) sejauh apa. Sekarang sudah berkembang dan untuk ke depannya akan lebih berkembang lagi pastinya,” ujar Shin Tae Yong. (antara/jpnn)

Shin Tae Yong optimistis Timnas U-23 Indonesia mampu bersaing di putaran final Piala Asia U-23 2024 di Qatar, tetapi dengan catatan.


Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News