Sigid Optimistis Seluruh Kada Dukung Keppres Guru dan Tendik Honorer jadi PNS

Sigid Optimistis Seluruh Kada Dukung Keppres Guru dan Tendik Honorer jadi PNS
GTKHNK 35+ Kabupaten Cianjur mendapatkan dukungan dari bupati. Foto: dokumentasi GTKHNK 35+ for JPNN.com

Usulan lainnya adalah seluruh kepala daerah menyerahkan seluruh nama-nama GTK honorer yang ada di Dapodik ke Badan Kepegawaian Negara (BKN) untuk dimasukkan dalam formasi pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK).

"Ini merupakan bukti GTKHNK 35+ serius memperjuangkan GTK honorer dari sekolah negeri. Bahkan GTK honorer K2 yang belum lolos PPPK juga otomatis akan mendapatkan hasil dari perjuangan GTKHNK 35+," jelasnya.

GTKHNK 35+ telah mendapatkan dukungan Komisi II DPR RI, Komisi X DPR RI, Komite III DPD RI dan kepala Kantor Staf Presiden.

Sigid mengajak seluruh GTK honorer terus mengawal itu agar Keppres pengangkatan mereka menjadi PNS segera terbit. (esy/jpnn)

 

Simak! Video Pilihan Redaksi:

Ketua GTKHNK35+ optimistis seluruh kepala daerah mendukung guru dan tendik honorer diangkat jadi PNS lewat Keppres.


Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News