Simak! Ini Jadwal Rekrutmen Guru PPPK dan CPNS
Rabu, 06 Januari 2021 – 15:16 WIB
ILUSTRASI. Rekrutmen PPPK 2021. Foto: Radar Ngawi/dok.JPNN.com
Dia menambahkan, rekrutmen PPPK tahun ini terbesar di dunia. Selama ini pemerintah hanya merekrut sekitar 200 ribu ASN, tetapi sekarang ada satu juta orang, artinya lima kali lebih banyak.
"Kami berharap pemda ikut membantu menyukseskan program pengadaan satu juta guru PPPK ini agar bisa menyelesaikan masalah kekurangan guru di tanah air," pungkas Bima Haria Wibisana. (esy/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Kepala BKN mengungkapkan rekrutmen pppk digelar paling lambat April agar tidak bertabrakan jadwal dengan CPNS.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Sebegini Jumlah Guru Swasta Lulus Seleksi PPPK, Banyak Banget
- Penempatan, Mutasi hingga Jenjang Karier PPPK Harus Diakomodasi di RPP Turunan UU ASN
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Kabar Baik soal Penempatan Guru PPPK di Jateng, Semoga Relokasi Disetujui
- Banyak Aduan Penempatan PPPK Guru di Jateng, Ini Solusinya
- Soal Lokasi Penempatan, Calon Guru PPPK 2024 Enggak Usah Khawatir