Simon Absen Hingga Desember
Jumat, 16 November 2012 – 10:57 WIB

Simon Absen Hingga Desember
Selain Simon pemain Indonesia yang batal turun di Tiongkok Super Series adalah Dionysius Hayom Rumbaka karena kurang fit. Tiga pasangan ganda putra Indonesia juga memutuskan tidak ikut ambil bagian. Mereka adalah Hendra Setiawan/M. Ahsan, Bona Septano/Afiat Yuris Irawan, dan Rian Agung Saputra/Angga Pratama. (ali)
Baca Juga:
TIDAK ada nama Simon Santoso dalam jajaran pemain yang berlaga di ajang Tiongkok Super Series 2012. Padahal awalnya tunggal putra terbaik Indonesia
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bobotoh Diminta Tertib Saat Merayakan Persib Juara Liga 1
- Persib Bandung Juara Back to Back, Legenda Ghana Turut Bersukacita
- Trent Alexander-Arnold: Cinta Saya untuk Klub Ini Tidak akan Pernah Pudar
- Rayakan Persib Juara, Bobotoh Berpesta di Jembatan Pasupati Bandung, Meriah
- Gelar Dua Kejurnas Karate, Lemkari Bertekad Cetak Karateka Berkarakter dan Berprestasi
- Kapten Persib Punya Cerita Menarik Sesaat Tim Mengunci Gelar Juara Liga 1