Smartfren Rilis Kartu Perdana Khusus Warga Bali
Senin, 18 Februari 2019 – 14:37 WIB
Cara Mudah Meregistrasi Kartu Prabayar Smartfren. Foto JPNN.com
Sementara itu, bagi warga Bali yang sudah menggunakan kartu Smartfren, jika terpilih, Anda akan mendapatkan SMS dari Smartfren untuk mendapatkan SP GSM Bali secara cuma-cuma, atau juga bisa ketik PROMO kirim ke 7878 untuk mengetahui apakah Anda berhak mendapatkan promo tersebut.
Benefit dari kartu Perdana khusus tersebut hanya berlaku di Bali dan Lombok. (mg8/jpnn)
Smartfren meluncurkan kartu Perdana baru khusus warga Bali. Sasarannya, untuk kemudahan komunikasi antar anggota keluarga.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Smartfren Hadirkan Paket Data Unlimited, Harga Mulai Rp 9 Ribu
- Smartfren Buka Suara soal Kasus Peretasan Server Pulsa
- Bos Smartfren Ngebet Ingin Merger dengan XL Axiata: Jangan Lama-Lama
- Sambut Lebaran, Smartfren Rilis Paket Kuota Besar dan Streaming, Mulai Rp 30 Ribu
- Smartfren Klaim Punya Paket Data Cepat, Harganya Terjangkau
- Alibaba Pinang Fren, Industri Telekomunikasi Indonesia Makin Diminati Investor