SMKN Jateng Gagasan Ganjar Dipuji Pak Jokowi, Layak Diadopsi untuk Program Nasional

Ketiga, SMKN Jateng telah terhubung dengan dunia industri. Presiden Jokowi menjelaskan di SMKN Jateng juga ada kursus bahasa Jepang.
Dengan demikian, lulusan SMKN Jateng pun bisa mendapatkan beasiswa untuk meneruskan pendidikan maupun langsung bekerja di Negeri Sakura itu.
“Ini juga bagus, menyelesaikan masalah-masalah yang berkatan dengan kemiskinan,” kata mantan wali kota Surakarta itu.
Oleh karena itu, Presiden Jokowi akan memerintahkan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadim Makarim mengadopsi sistem yang diterapkan di SMKN Jateng untuk diterapkan di daerah lain.
“Nanti saya akan perintah Mendikbud untuk datang ke sini (SMKN Jateng, red), dievaluasi lagi dan diperluas ke provinsi yang lain, untuk warga yang tidak mampu,” tutur Presiden Jokowi.(mcr5/jpnn.com)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Presiden Jokowi memuji Sekolah Menengah Kejuruan Negeri Jawa Tengah (SMKN Jateng) yang digagas Ganjar Pranowo untuk membantu warga miskin sekolah lalu bekerja.
Redaktur : Antoni
Reporter : Wisnu Indra Kusuma
- Gus Din Apresiasi Jokowi Membuat Laporan ke Polisi Soal Ijazah Palsu
- 5 Berita Terpopuler: Ada Uang Setoran Masuk, Banyak NIP CPNS & PPPK Terbit, Memalukan dan Tidak Elegan
- Polisi Didesak Proses Laporan Jokowi soal Kasus Ijazah Palsu
- Jokowi Lapor Polisi, Roy Suryo: Peneliti Seharusnya Diapresiasi, Bukan Dikriminalisasi
- Pasbata Minta Roy Suryo Setop Provokasi soal Isu Ijazah Jokowi
- Roy Suryo Sebut Tindakan Jokowi Lucu, Memalukan, dan Tidak Elegan