Stefan William Bahas Perubahan yang Dialami Setelah Bercerai dari Celine Evangelista
Senin, 15 November 2021 – 15:05 WIB

Celine Evangelista dan Stefan William. Foto: Instagram/celine_evangelista
"Kemarin ketemu anak-anak, rindu sama anak-anak sudah terbalaskan," beber Stefan William.
Celine Evangelista dan Steven William telah resmi bercerai pada 18 Oktober 2021.
Dari pernikahannya tersebut, Celine Evangelista dan Steven William dianugerahi dua buah hati. (mcr7/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Aktor Stefan William membahas soal perubahan yang dialaminya semenjak bercerai dari Celine Evangelista.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Masuk Islam, Celine Evangelista: Bukan Karena Mau Menikah
- 3 Berita Artis Terheboh: Celina Evangelista Mualaf, Razman Bicara soal Niat Baik
- Celine Evangelista Akhirnya Ungkap Alasan Jadi Mualaf
- 3 Berita Artis Terheboh: Stefan Tutupi Penyebab Perceraian, Paula Memberi Respons
- Ini Alasan Stefan William Rahasiakan Penyebab Cerai dari Celine Evangelista
- Celine Evangelista Bahas Sakit Hati yang Pernah Dialami