Super App terbaik di Asia Tenggara Versi IPSOS

Peringkat Super App terbaik pada setiap negara sebagai berikut:
Diketahui Grab sebagai Super App terbaik di 6 negara Asia Tenggara yang termasuk dalam survei, dengan rata-rata total skor indeks 63.
Skor Grab tertinggi di Singapura dan Vietnam, diikuti oleh Malaysia, Filipina, Indonesia, dan Thailand.
Shopee menempati posisi kedua, dengan perolehan rata-rata total skor indeks 52.
Setelah Shoppe adalah Lazada (42), Gojek (22), Tokopedia (14), Traveloka (12), AirAsia (10), BliBli, BukaLapak & JDID (10 each), GCash (8), Touch n Go eWallet (7), Lineman (6), Be (5), dan Zig (3).
“Berdasarkan total skor rata-rata di setiap indikator, Grab mencapai jumlah skor yang lebih tinggi dan oleh karena itu Grab menempati peringkat pertama sebagai Super App terbaik di Asia Tenggara pilihan pengguna,” kata Soeprapto Tan.(chi/jpnn)
Ipsos Indonesia mengadakan survei untuk mengetahui Super App terbaik di setiap negara tersebut, dengan melibatkan 3.500 responden.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
- Kuliah Umum di Universiti Malaya, Ibas Bahas Geopolitik, Geoekonomi dan Kekuatan ASEAN
- Lewat Aplikasi Ini, Perjalanan Dinas Bisa Lebih Terstruktur dan Transparan
- Resmi Meluncur, Master Bagasi Siap Jembatani Produk Lokal Tembus Pasar Global
- Hadirkan BrainBoost Limitless, Denny Santoso Jelaskan Soal Ini
- Perkuat Digitalisasi Keuangan Daerah, Asbanda Dorong BPD Gunakan Aplikasi Ini
- Mau Simpan Shorts YouTube? Begini Caranya, Gak Pakai Ribet