Swiss v Honduras: Menang Saja Tak Cukup
Jumat, 25 Juni 2010 – 08:42 WIB
LATIHAN - Pemain Honduras Ramon Nunez, berlatih melepaskan tendangan, di sesi latihan tim mereka di Stadion Randburg, 22 Juni lalu. Foto: AFP Photo/Yuri Cortez/FIFA.com.
Honduras gagal menang dalam tujuh laga terakhir. Mereka juga gagal mencetak gol dalam enam laga di antaranya. Sedangkan Swiss, butuh angka penuh plus banyak gol untuk lolos ke babak 16 besar.
Lima Laga Terakhir
Swiss
21/06/10 v Cile 0-1
16/06/10 v Spanyol 1-0
05/06/10 v Italia 1-1
01/06/10 v Kosta Rika 0-1
BLOEMFONTEIN - Sukses menekuk favorit Spanyol pada laga pertama Piala Dunia 2010 Afrika Selatan, membuat asa Swiss melaju ke babak 16 besar terbuka.
BERITA TERKAIT
- Nasib Persib Ditentukan Laga Persik vs Persebaya, Nick Kuipers Berharap pada Sang Mantan
- Dramatis! Golden State Warriors Jadi Tim Terakhir Masuk Semifinal NBA Playoffs
- Bayern Juara Bundesliga, Harry Kane Akhirnya Meraih Trofi Pertama
- Hari Ini Persib Bisa Menjadi Juara Liga 1 Tanpa Bertanding, tetapi Ada Syaratnya
- Rekor Mengerikan Seusai China Naik Podium Pertama Sudirman Cup 2025
- Persik Vs Persebaya: Paul Munster Bongkar Masalah Bajol Ijo