Syahrini, Siapkan Sangu Hari Tua

Syahrini, Siapkan Sangu Hari Tua
Syahrini, Siapkan Sangu Hari Tua

Meski mulai settle sebagai pengusaha, Syahrini mengaku belum akan meninggalkan karir musiknya dalam waktu dekat.

"Dunia nyanyi tetap. Bisnis ini kan mengisi kekosonganku dan masa lajangku. Kalau wanita matang akan mikir jauh ke depan. Hasil income pasti akan dialokasikan ke usaha jangka panjang," jelasnya.

Dengan beragam usaha tersebut Syahrini tidak pernah takut kerepotan. Semuanya sudah di pikirkan secara matang, baik dari pembagian managemen, pembagian laba, hingga pengembangan usaha.

"Karena aku dibekali dengan orangtua yang expert di bidang usaha dan aku suka. Ya semua alhamdulillah lancar saja," pungkasnya. (ash)


SYAHRINI sepertinya enggan menyia-nyiakan kesempatan. Di tengah karirnya yang sedang cemerlang, berbagai investasi pun dilakukan. "Ini sebagai


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News