Tabrakan Besar, Button Tampil Dominan
Lap Pertama Warnai GP Belgia
Selasa, 04 September 2012 – 06:36 WIB

Tabrakan Besar, Button Tampil Dominan
SPA - Jenson Button tampil sangat dominan di Grand Prix Belgia, di sirkuit Spa-Francorchamps. Setelah merebut pole position sehari sebelumnya. pembalap McLaren-Mercedes tersebut itu melanjutkannya dengan kemenangan, Minggu (2/9). Sejak start hingga finis, Button sama sekali tidak pernah tersalip para pesaing. Button juga sangat beruntung karena selamat dari tabrakan besar pada tikungan pertama di lap pertama.
Kemenangan yang diraih Button kemarin relatif mudah. Pembalap asal Inggris tersebut menyelesaikan 44 lap dengan catatan waktu 1 jam, 29 menit, dan 08,530 detik.
Baca Juga:
Button unggul siginifikan hingga 13,624 detik detik di depan runner-up Sebastian Vettel (Red Bull-Renault). Kimi R"ikk"nen (Lotus-Renault) finis pada peringkat ketiga, selisih 25.334 detik di belakang Button.
Baca Juga:
SPA - Jenson Button tampil sangat dominan di Grand Prix Belgia, di sirkuit Spa-Francorchamps. Setelah merebut pole position sehari sebelumnya.
BERITA TERKAIT
- Bobotoh Diminta Tertib Saat Merayakan Persib Juara Liga 1
- Persib Bandung Juara Back to Back, Legenda Ghana Turut Bersukacita
- Trent Alexander-Arnold: Cinta Saya untuk Klub Ini Tidak akan Pernah Pudar
- Rayakan Persib Juara, Bobotoh Berpesta di Jembatan Pasupati Bandung, Meriah
- Gelar Dua Kejurnas Karate, Lemkari Bertekad Cetak Karateka Berkarakter dan Berprestasi
- Kapten Persib Punya Cerita Menarik Sesaat Tim Mengunci Gelar Juara Liga 1