Tahu Harga BBM Sangat Murah, Ingin Pindah ke Indonesia
Rabu, 19 November 2014 – 16:48 WIB

BIASA SUSAH: Seorang pengendara motor mengisi bensin di SPBU milik Petrolimex di Hanoi, Selasa (18/11). Foto: Agus Wirawan/Jawa Pos
Yang membedakan SPBU di Vietnam dengan di Indonesia adalah luas areanya. Di Vietnam, SPBU umumnya hanya memiliki 2–4 mesin pengisian dan luas areanya hanya cukup untuk mengisi satu mobil. Mobil lain terpaksa menunggu di pinggir jalan sebelum mendapat giliran. ’’Tidak seperti di Indonesia yang bisa untuk parkir puluhan truk. Di sini, pom bensin nyempil di pinggir-pinggir jalan,’’ ungkap pria asal Surabaya tersebut. (*/c5)
Kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi di Indonesia memantik reaksi keras masyarakat. Padahal, di negara sosialis seperti Vietnam, BBM
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu