Tampil Seksi dengan Balutan Warna Hitam

Paduan ketat di atas dan melebar dibawah membuat busana tampak berbeda.
“Terkesan seksi dan mewah. Namun, dalam balutan yang tampak sopan dan anggun,” lanjut alumnus Arva School of Fashion ini.
Untuk mempercantik siluet hitamnya, Karla menambahkan aksesoris batu mulia.
Batu mulia berbahan Burma Jade itu ia jadikan kalung.
Bentuknya seperti choker atau cenderung mencekik leher. Namun memiliki tiga lapisan.
“Jadi, selaras dengan model siluet yang dikenakan. Warna hijau pada batu dipilih karena menunjukan kesan alami,” imbuh desainer 33 tahun itu.
Paduan indah itu telah berhasil menuai prestasi. Back to Basic bahkan berhasil dibawakan oleh 16 finalis Miss Singapura pekan lalu.
“Mereka terkesan dengan desain dan warna yang simpel namun tampak wah dan elegan,” tutupnya. (gus/nur/JPG)
JPNN.com SURABAYA – Gelap identik dengan kesan glamour. Karla Jasmine sadar betul makna tersebut. Karena itu, ia memilih warna hitam dalam
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- 5 Jenis Minyak Goreng Terbaik untuk Penderita Diabetes
- 12 Makanan Tinggi Kandungan Kalium yang Wajib Anda Konsumsi
- Momentum Hari Buruh, MS Glow Beri Program Khusus untuk Pekerja
- Deep and Extreme Indonesia 2025 Digelar, Pencinta Olahraga Outdoor Wajib Hadir
- Tampil di Ajang Paris Fashion Show, Evelyn Witono Putri Gandeng Bejo Jahe Merah
- Nutriflakes Ajak Perempuan Aktif Bergerak dan Bebas GERD