Tangkal Corona, IDI: Ini Langkah yang Harus Dilakukan Masyarakat

Tangkal Corona, IDI: Ini Langkah yang Harus Dilakukan Masyarakat
Warga menggunakan masker wajah saat melintasi kawasan MH. Thamrin, Jakarta, Selasa (3/3). Foto : Ricardo/JPNN.com

2. Hindari kontak dekat dengan orang yang sakit infeksi saluran napas.

a. Jika merasa kesehatan tidak nyaman ketika di negara-negara yang telah ada transmisi lokal Covid-19, terutama demam atau batuk, gunakan masker dan cari layanan kesehatan.

b. Setelah kembali dari negara-negara yang telah ada transmisi local COVlD-19, konsultasi ke dokter jika terdapat gejala demam. gangguan saluran pernafasan atau gejala lain dan beritahu dokter riwayat perjalanan. Jangan lupa memakai masker untuk mencegah penularan.

3. Masker wajib digunakan bagi orang yang sakit. Penggunaan masker tidak dianjurkan pada orang yang sehat serta tidak dianjurkan untuk membeli masker secara berlebihan.

4. Menganjurkan kepada masyarakat yang sedang sakit infeksi saluran pernapasan untuk tidak bepergian keluar rumah. (esy/jpnn)

Dalam seruannya dia meminta masyarakat yang sakit untuk selalu menggunakan masker. Sedangkan yang sehat tetap waspada dengan menerapkan pola hidup sehat.


Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News