Teerasil Hattrick, Thailand Lolos ke Semifinal Piala AFF
Selasa, 27 November 2012 – 22:29 WIB

Teerasil Dangda. Foto: Getty Images
BANGKOK -- Thailand menjadi tim pertama yang lolos ke babak semifinal AFF Cup setelah di matchday 2 grup A kembali memetik kemenangan. Kali ini, Thailand mengalahkan Myanmar dengan skor telak 4-0. Thailand kini mengoleksi poin maksimal 6 dari dua pertandingan. Hasil pertandingan ketiga, tidak akan mengubah posisi mereka di puncak klasemen.
Thailand harus berterima kasih kepada striker mereka, Teerasil Dangda yang menciptakan hattrick di pertandingan ini. Gol-gol Therasil tercipta di menit 22, 82 dan menit 88. Satu gol Thailand lainnya dicetak Apipoo Sunthornpanavej di menit 60.
Baca Juga:
Ini merupakan kemenangan kedua buat Thailand. Di pertandingan pertama Sabtu (24/11), Thailand berhasil mengatasi perlawanan Filipina dengan skor 2-1.
Baca Juga:
BANGKOK -- Thailand menjadi tim pertama yang lolos ke babak semifinal AFF Cup setelah di matchday 2 grup A kembali memetik kemenangan. Kali ini,
BERITA TERKAIT
- PSSI Akan Ikut Bidding Jadi Tuan Rumah Putaran Keempat Piala Dunia 2026
- Membanggakan, Petarung BFC Dede Dina Rebut Sabuk One Pride Women Strawweight
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Lewandowski akan Mulai dari Bangku Cadangan
- 2 Kehilangan Persebaya Surabaya saat Imbang Kontra Persik Kediri
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Flick Tuntut Pemainnya Kurangi Kesalahan
- Bupati Sumedang Open 2025 untuk Regenerasi Atlet Berprestasi