Tembus Final Australia Open 2022, Gregoria Mariska Tunjung Rindu Suasana Ini
Sabtu, 19 November 2022 – 19:45 WIB

Gregoria Mariska Tunjung berhasil melangkah ke final Australia Open 2022. Foto: PBSI
Lebih lanjut, Jorji pun merasa cukup rindu dengan momen menembus final turnamen BWF.
"Terus terang saya kangen menjadi juara setelah sekian lama tidak masuk final turnamen world tour," ujar kekasih Mikha The Overtunes itu.
Berbicara head to head, Jorji dan An sudah dua kali bertemua. Hasilnya, semua dimenangi wakil Korea masing-masing di All England dan Malaysia Masters 2022.(mcr15/jpnn)
Gregoria Mariska Tunjung mengaku merindukan suasana ini setelah menembus final Australia Open 2022.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Deretan Bintang yang Absen di Sudirman Cup 2025
- Piala Sudirman 2025: Alasan Ester Ditunjuk Jadi Pengganti Jorji
- Gregoria Mariska Tunjung Absen di Sudirman Cup 2025, Digantikan Ester Nurumi
- Jorji Absen, Ester Bersama Putri KW Tumpuan Tunggal Putri di Sudirman Cup 2025
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- Ini Wakil Indonesia yang Masih Tersisa di All England 2025