Terima Kunjungan ABI, Ketua PP Muhammadiyah Sampaikan Pesan Ini

Sebab, menurutnya, banyak hal yang disalahpahami berkembang di tengah masyarakat dapat diselesaikan dengan baik dengan silaturahmi.
Dia lantas bercerita soal isu Al-Qur'an Muslim Syiah yang katanya berbeda dengan Al-Qur'an yang diyakini muslim dari mahzab lain.
“Nah, yang seperti ini memang terkadang menjadi persoalan tersendiri karena tidak ada upaya memahami dari dalam komunitas Ahlul Bait," katanya.
Ketua Umum ABI Habib Zahir bin Yahya menambahkan bahwa komitmen mereka atas prinsip-prinsip kebangsaan, ukhuwah, toleransi, perdamaian, dan sejenisnya.
“Ormas ABI berdiri di atas nilai-nilai tersebut. Kami ingin menjadi ormas yang bermanfaat bagi masyarakat luas, komunitas, dan umat manusia,“ ungkapnya. (jlo/jpnn)
Ketua PP Muhammadiyah menyampaikan pesan penting saat menerima kunjungan dari ormas ABI.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
- Muhammadiyah-Polres Tanjung Priok Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas dan Kegiatan Keagamaan
- Pengacara Terlibat Suap Rp 60 Miliar, Muhammadiyah: Perilaku yang Mencoreng Profesi
- MOSAIC & Muhammadiyah Bahas Potensi Penggunaan Dana ZIS untuk Transisi Energi
- Soal Polemik Soeharto Pahlawan, Ketum Muhammadiyah Singgung Bung Karno hingga Buya Hamka
- Mengenang Paus Fransiskus, Ketum PP Muhammadiyah: Sosok Penyantun dan Humoris
- Muhammadiyah Pertanyakan Rencana Prabowo Evakuasi Warga Gaza ke RI