Terlibat Sindikat Narkoba, Mantan Atlet Catur PON Dibekuk BNN
Jumat, 19 April 2013 – 18:35 WIB

Terlibat Sindikat Narkoba, Mantan Atlet Catur PON Dibekuk BNN
“Tersangka SS merupakan mantan atlet catur PON 2012 perwakilan Bali. Dan saat petugas melakukan pemeriksaan terhadap SS dan S, diketahui penyelundupan sabu itu dikomando oleh seorang pria asal Mataram berinisial HK,” tutur Benny.
Baca Juga:
Lanjut jenderal bintang dua ini, dari hasil pengembangan kasus, petugas BNN berhasil meringkus HK di Bandara Ngurah Rai, Bali. Dan dari penelusuran, petugas menangkap wanita berinisial NJ, yang merupakan kekasih HK.
“NJ ditangkap di rumah kos Jl Laksamana 9A Renon, Denpasar, Bali. Ia diduga bertindak sebagai pengatur keuangan hasil transaksi narkoba sindikat tersebut dibawa kendali HK. Kami juga melakukan pengembangan dan melihat adanya tindak money laundring dalam kasus ini,” katanya.
Ia mengungkapkan dari tangan NJ petugas menyita barang bukti diantaranya buku rekening dan bukti transaksi atas nama HK.
JAKARTA -- Badan Narkotika Nasional (BNN) berhasil membongkar jaringan narkoba yang biasa main di Bali, dengan menangkap lima tersangka pada 2 April
BERITA TERKAIT
- Biadab! 2 Pria di Gorontalo Ini Perkosa Anak Kandung
- Polda Sumsel Bongkar Praktik Pengoplosan BBM Solar di Muara Enim, Tangkap 2 Tersangka
- Tak Berkutik, Pengangguran Perkosa IRT, Ditangkap Polres Inhu Setelah Beraksi
- Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan Wanita Paruh Baya di Palembang
- Kesal, ASN Pekanbaru Tembak Mati Remaja Pelaku Tawuran
- Fakta-Fakta Honorer di Batam Membunuh Rekan Kerja, Sadis!