Terlihat Lebih Buncit, Gracia Indri Hamil?
Jumat, 02 Desember 2016 – 16:07 WIB

Gracia Indri-David Noah. Foto dok JP/JPNN.com
jpnn.com - GRACIA Indri dikabarkan tengah berbadan dua.
Kabar ini ramai dibicarakan netizen setelah melihat postingan foto di Instagram miliknya bersama Ruben Onsu.
Melihat foto itu, perhatian netizen langsung tertuju pada perut Gracia yang terlihat lebih buncit.
Badan Gracia juga terlihat lebih berisi dari sebelumnya. Karena itu, mereka menduga istri David Noah ini tengah hamil.
Dalam kolom komentar, netizen ramai-ramai mendoakan agar kabar bahagia itu benar adanya.(zul/ps/chi/jpnn)
GRACIA Indri dikabarkan tengah berbadan dua. Kabar ini ramai dibicarakan netizen setelah melihat postingan foto di Instagram miliknya bersama Ruben
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Luna Maya Menikah, Raffi Ahmad: Sahabatku Akhirnya Mengakhiri Perjalanan Panjang
- ICA Chef Expo 2025 Resmi Digelar, Ada Chef Juna Hingga Rieta Amilia
- Nipis Madu Smooth Session, Rangkul Ekspresi dan Kreativitas Gen Z
- Ardhita Perkenalkan Diri Lewat Lagu Stupidly
- Maxime Bouttier Nikahi Luna Maya dengan Maskawin 7,5 Gram Logam Mulia dan USD 2.025
- Sah, Maxime Bouttier dan Luna Maya Jadi Pasangan Suami Istri