Teroris Sekaligus Perampok Kelas Kakap ikut Kabur
Jumat, 12 Juli 2013 – 17:19 WIB

Teroris Sekaligus Perampok Kelas Kakap ikut Kabur
Fadli berhasil ditangkap pada tanggal 13 Oktober 2010 saat menaiki bis di Johor Malaysia dengan memegang dua buah pistol saat ditangkap. Dari hasil pemeriksaan dia sedang berusaha untuk menyelundupkan senjata ke Indonesia. Fadli juga pernah dihukum penjara karena merampok Bank Lippo di Medan pada tahun 2003 yang mengakibatkan dua karyawan bank tewas.
Baca Juga:
Selain Fadli, kata Ansyaad, kemungkinan yang kabur juga adalah anak buah Toni Togar, teroris yang terlibat dalam pemboman JW. Marriot Jakarta pada tahun 2003. Namun, Ansyaad tidak mengingat identitas napi anak buah Toni tersebut.
"Namanya teroris semua berbahaya, tentu akan dicari pihak kepolisian. Kita cari kemungkinan tempat mereka tuju," tegas," Ansyaad.(flo/jpnn)
JAKARTA--Di antara lima napi teroris yang kabur dari Lapas Tanjung Gusta terdapat juga pentolan kasus perampokan Bank CIMB Niaga di Jalan Aksara,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemilik Warung Ditemukan Tewas Bersimbah Darah, Diduga Korban Pembunuhan
- Gen Z di Jateng Disebut Jadi Agen Perubahan Transisi Energi
- Polisi Ungkap Praktik Prostitusi Online di Lhokseumawe, Tangkap 3 Tersangka
- Polres Tanjung Priok Raih Predikat Pengelolaan Anggaran Terbaik Kedua dari 139 Satker
- Kapal Feri Tenggelam di Peraian Penajam, BPBD Bergerak Mengevakuasi Penumpang
- Baliho di Jalan Protokol Pekanbaru Ditertibkan, Menteri Kehutanan Apresiasi Ketegasan Wali Kota