The Ultimate Bartender Championship 2023 Sukses Digelar, Ini Juaranya

Penghargaan tambahan diberikan kepada penciuman yang paling tajam yang mampu mengidentifikasi merek tertentu.
Selanjutnya yakni Table Service Challenge, para peserta memiliki tugas penting melayani pelanggan dengan pesanan secepat mungkin tanpa melakukan kesalahan.
Terakhir, Perfect Serve Challenge, ujian ini untuk membuktikan bahwa peserta #MadeForMixing, mengharuskan para bartender untuk membuat dan menyajikan koktail Monkey Shoulder- Monkey Sour, secepat dan seakurat mungkin.
Peserta dinilai berdasarkan kecepatan, keseimbangan, rasa, dan yang paling penting adalah membuat pelanggan senang.
Dua peserta dengan skor tertinggi kemudian berhadapan dalam tantangan Round Building, yang terdiri dari babak semi-final dan final.
Para finalis berpacu dengan waktu untuk membuat enam minuman di semi-final, dan sepuluh minuman di final.
Penentuan juara dalam Ultimate Bartender Championship bergantung pada standar tertinggi dari panel juri dengan beberapa pertanyaan.
Selain memperluas kompetisi ke lebih banyak bartender di Indonesia, Ultimate Bartender Championship telah digelar di Malaysia, Thailand, Indonesia, Filipina, dan akan digelar di Singapura. (ded/jpnn)
Ajang bagi para bartender, The Ultimate Bartender Championship 2023 sukses digelar. Acara yang diadakan oleh Monkey Shoulder itu pada tahun ini lebih besar.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- IP Talks Road to Alcor Fest 2025: Membongkar Strategi IP Event di Era Persaingan
- Jangan Sampai Terlewat Destinasi Seru Liburan Panjang di PIK2
- Jakarta Lebaran Fair 2025, Catat Nilai Transaksi Rp 300 Miliar
- MS GLOW di Jakarta X Beauty 2024 Bertabur Promo, Produk Baru, hingga Aktivitas Seru
- Tangsel Sejiwa Hadir Kembali, Kotak hingga Yura Yunita Siap Menghibur Warga
- Dukung Industri Kopi, Roemah Koffie Hadirkan Latte Art Competition