Tiga Jurus Sehat Finansial Selama Pandemi Covid-19

Penyimpanan dana darurat ini contohnya dapat dilakukan melalui emas ataupun reksadana.
2. Pilih Investasi Tepat
Tujuan dari investasi umumnya adalah sebagai dana yang diharapkan berkembang dan dialokasikan untuk kebutuhan mendatang.
Namun, pemilihan instrumen investasi sendiri sebetulnya menyesuaikan dengan kemampuan pribadi, faktor risiko, dan pendapatan anda.
Adapun investasi terbagi menjadi tiga macam investasi berdasarkan bentuknya, yaitu investasi real asset, contohnya properti dan emas. Selanjutnya paper asset contohnya reksadana, deposito, dan saham.
Terakhir adalah digital asset yang belakangan ini sedang banyak dibicarakan yaitu kripto. Di masa pandemi seperti sekarang ini, disarankan untuk memilih investasi yang minim risiko dan pendapatan yang sudah pasti.
3. Miliki Asuransi
Masa pandemi menjadi masa yang serba tidak dapat diprediksi. Kita harus melakukan manajemen risiko yang baik agar terhindar dari keluarnya biaya yang membengkak.
Dengan memiliki asuransi, kita dapat menghindari terpakainya dana darurat atau investasi yang sudah dikumpulkan di saat menghadapi situasi genting. (mcr10/jpnn)
Pakar pengelola keuangan Safir Senduk menyatakan pentingnya menjaga kesehatan jasmani, rohani, dan finansial selama pandemi Covid-19.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
- Siap Tingkatkan Ekraf, Gempar Targetkan Sulut Jadi Pintu Gerbang Asia Pasifik
- PNM Tebar Beasiswa Bagi Anak Nasabah untuk Dorong Pengentasan Kemiskinan
- Gubernur Ahmad Luthfi Bakal Kembangkan Wilayah Aglomerasi Banyumas
- Ibas Ajak ASEAN Bersatu untuk Menghadapi Tantangan Besar Masa Depan Dunia
- Awal 2025 Bank Mandiri Tumbuh Sehat dan Berkelanjutan
- Safrizal ZA Sebut Rumah Layak Hunian Tingkatkan IPM dan Menggerakkan Ekonomi