Tiga Wartawan Ditodong Pistol

Kadispora Binjai Emosi Ditanya Kasus Pencabulan

Tiga Wartawan Ditodong Pistol
Tiga Wartawan Ditodong Pistol
Namun rasa takut ketiga wartawan itu bisa diredam setelah seorang di antaranya mengeluarkan kamera hendak mengambil gambar oknum Kadispora itu mengacungkan pistol. Melihat itu buru-buru Totok menyimpan pistolnya. Setelah itu ketiga wartawan meninggalkan Totok di kafe miliknya.

"Kami sempat kaget dan takut. Kami juga tidak sempat meyakinkan apakah senjata itu asli atau tidak," tambahnya.

Totok saat dikonfirmasi di kantornya tidak berada di tempat. Begitu juga ketika HP-nya dihubungi, Totok enggan menjawab.

Kasatintel Polresta Binjai, AKP Zulkarnain Sinulingga SH saat dikonfirmasi, Kamis (4/3) mengatakan, di Kota Binjai hanya 4 orang yang mengantongi izin memiliki senjata api.

BINJAI- Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Kadispora) Kota Binjai, Darmanto alias Totok menodongkan pistol kepada 3 wartawan yang hendak mengonfirmasi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News