Timnas Futsal Indonesia Juara ASEAN, Erick Thohir: Alhamdulillah
Senin, 11 November 2024 – 07:40 WIB

Tim Futsal Idonesia keluar sebagai juara ASEAN Futsal Championship 2024 setelah menumbangkan Vietnam dengan skor 2-0 pada laga pamungkas yang digelar di Terminal 21, Korat, Nakhon Ratchasima, Thailand, Minggu (10/11/2024). (ANTARA/HO-Akun instagram @erickthohir)
Pada menit ke-39, tim Merah Putih kembali mempertebal keunggulan menjadi 2-0 melalui gol Rizki Xavier yang bertahan hingga akhir pertandingan. (antara/jpnn)
Ketua Umum PSSI Erick Thohir bersyukur Tim Nasional Futsal Indonesia berhasil meraih juara ASEAN Futsal Championship 2024 setelah penantian selama 14 tahun.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Ole Romeny Kembali Jadi Starter di Oxford United, Erick Thohir Mengaku Senang
- Ketum PSSI Bicara soal Liga 1, Match Fixing, & Semen Padang
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI
- Pengakuan Erick Thohir setelah Timnas U-17 Indonesia Kalah Tebal dari Korut
- Erick Thohir Geram Undian Liga 4 Berjalan Kurang Transparan, Desak Gelar Drawing Ulang