Tindaklanjuti Perintah Megawati, PDIP Kumpulkan Para Ketua DPD se-Indonesia di Sekolah Partai
Minggu, 31 Oktober 2021 – 11:05 WIB

Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto bersama para ketua DPD PDIP se-Indonesia melakukan olahraga pagi sebelum Rakor Pra Rakernas di Sekolah Partai, Lenteng Agung, Jakarta Selatan, Minggu (31/10) pagi. Foto: DPP PDIP.
Selain Hasto, ada pengurus pusat partai, seperti Djarot Saiful Hidayat, Sukur Nababan, Komaruddin Watubun, Bambang Wuryanto, Arif Wibowo, Mindo Sianipar, Ahmad Basarah, Utut Adianto, Eriko Sotarduga, Sadarestuwati.
“Usai rakor ini, akan ada penugasan untuk setiap pengurus DPD partai dalam rangka rakernas nanti serta HUT partai, Januari tahun depan,” pungkas Hasto Kristiyanto. (boy/jpnn)
DPP PDIP mengumpulkan semua ketua DPD PDIP se-Indonesia di Sekolah Partai, Lenteng Agung, menindaklanjuti perintah dari Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Tim Hukum Hasto Bawa Bukti Dugaan Pelanggaran Penyidik KPK ke Dewas
- Rempang Eco City Tak Masuk Daftar PSN Era Prabowo, Rieke Girang
- Politikus PDIP Apresiasi Ide Dedi Mulyadi Kirim Siswa Bermasalah ke Barak
- 5 Berita Terpopuler: Kapan Pengisian DRH NIP PPPK? Simak Penjelasan Kepala BKN, Alhamdulillah Perjuangan Tak Sia-sia
- Rayakan 70th KAA, Usman Hamid And The Blackstones Bawakan Album Baru Kritik Sosial
- Megawati Usulkan KAA Jilid II Bahas Kondisi Global dan Kemerdekaan Palestina