Tok, Komisi I DPR Tetapkan 7 Komisioner KI Pusat 2021-2025
Selasa, 29 Maret 2022 – 23:44 WIB
Wakil Ketua Komisi I DPR Abdul Kharis Almasyhari. Foto: Humas DPR
8. Handoko Agung Saputro
9. Ida Bagus Alit Wiratmaja
10. Ita Rosita
11. Nani Nurani Muksin
12. Netty Herawaty
13. Romanus Ndau
14. Rospita Vici Paulyn
15. Samrotunnajah Ismail
Komisi I DPR menetapkan tujuh nama calon anggota Komisi Informasi (KI) Pusat periode 2021-2025 seusai uji kelayakan dan kepatutan pada Selasa (29/3).
BERITA TERKAIT
- Pimpinan Komisi III Minta Polisi Tindak Perusuh Saat May Day di Semarang
- Refleksi Hardiknas 2025, Lita Nilai Kesenjangan Pendidikan Masih Jadi Tantangan Besar
- Dasco Dinilai Tunjukkan Gaya Kepemimpinan DPR yang Aspiratif
- Minta Kepastian Hukum Bagi Buruh, Sahroni: Upah Dibayarkan, Jangan Ada Ijazah Ditahan
- RDP DPR, Cik Ujang Dorong Penguatan Otda Percepatan Pembangunan Tol Sumsel-Bengkulu
- Kunker ke Kepulauan Riau, BAM DPR Berjanji Serap Aspirasi Warga Rempang