Toko Laptop Dibobol Bekas Karyawan
Jumat, 01 Maret 2013 – 01:34 WIB

Toko Laptop Dibobol Bekas Karyawan
BATAM - Setelah sebulan buron, pelaku pembobolan toko Kaka Furniture Elektronik di Pasar Aviari Batam, 28 Januari lalu akhirnya ditangkap pihak kepolisian. Pelaku ditangkap petugas Polsek Batuaji, Selasa (27/2). Namun hasil penyelidikan dari pemeriksaan terhadap saksi-saksi dan pemilik toko itu, polisi akhirnya menemukan titik terang pelaku pembolan itu. "Pelaku ditangap berdasarkan petunjuk dari saksi-saksi terkait," ujar Kapolsek Batuaji Kompol Tua Turnip.
Pelaku pembobolan itu tak lain adalah Suratno, mantan karyawan di toko elektronik itu. Lajang 21 tahun itu menggasak lima unit laptop.
Baca Juga:
Polisi Batuaji yang menerima laporan pembobolan itu hampir sebulan kewalahan melacak pelakunya. Pasalnya, barang bukti maupun rekaman CCTV di toko itu tak ada sama sekali.
Baca Juga:
BATAM - Setelah sebulan buron, pelaku pembobolan toko Kaka Furniture Elektronik di Pasar Aviari Batam, 28 Januari lalu akhirnya ditangkap pihak kepolisian.
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Gagalkan Penyelundupan Ekstasi di Bandara SSK II Pekanbaru, Ini Kronologinya
- 14 Pendemo Rusuh di Hari Buruh dari Kelompok Anarko
- Cucu Bunuh Nenek di Karawang Demi Emas 100 Gram, Begini Kejadiannya
- 2 Pemuda Suku Anak Dalam Dikeroyok Sekuriti Perusahaan, 1 Tewas
- Pemilik Klinik GSC Bantah Lakukan Perusakan & Intimidasi kepada Karyawan BD
- Kericuhan di Kemang, 10 Tersangka Ditangkap, Ada Barbuk Senjata, Lihat