Transportasi dan Komunikasi Sumbang Deflasi

Transportasi dan Komunikasi Sumbang Deflasi
Ilustrasi BPS. Foto: JPNN

Perubahan IHK dari waktu ke waktu memang menunjukkan pergerakan harga komoditas yang paling banyak dikonsumsi oleh rumah tangga.

IHK juga signifikan terjadi pada beberapa kelompok pengeluaran.

Yang tertinggi pada kelompok transportasi dan komunikasi yang mengalami deflasi 2,24 persen.

Setelah itu, diikuti oleh kelompok bahan makanan yang mengalami deflasi 2,20 persen.

Sedangkan kelompok perumahan, air, listrik, gas, dan bahan bakar, mengalami deflasi 0,20 persen.

Sementara kelompok pengeluaran lainnya mengalami peningkatan indeks harga, di antaranya, yang tertinggi pada kelompok makanan jadi, minuman, rokok, dan tembakau yang mengalami inflasi 0,43 persen.

Kemudian disusul oleh kelompok kesehatan yang mengalami inflasi 0,13 persen, dan kelompok sandang (0,60 persen).

“Adapun kelompok pendidikan rekreasi, dan olahraga tidak mengalami fnflasi atau deflasi,” tuturnya. (jhn/nri)


Deflasi di Tarakan, Kalimantan Utara pada Agustus 2017 sebesar 0,80 persen


Redaktur & Reporter : Ragil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News