Trayek Bus ke Kualanamu Belum Ditender
Tersedia 7 Koridor dari Binjai, Medan, dan Tebingtinggi
Sabtu, 05 Januari 2013 – 07:57 WIB

Trayek Bus ke Kualanamu Belum Ditender
"Kalau untuk stasiun inikan hanya rasa tanggung jawab kita memfasilitasi Bandara Kualanamu," tambahnya.
Adapun yang diperbaiki seperti tempat duduk, pewarna dinding di stasiun, kamar mandi, dan lainnya. Selain itu, pelayanan di stasiun kecil ini juga ditingkatkan agar tidak mengecewakan konsumen.
"Jadi, berbagai peralatan yang diperbaiki untuk meningkatkan pelayanan kepada konsumen. Pelayanan dalam standar bandara itu kan profesional," tambahnya.
Gerbong dari Korea Tiba Pertengahan Tahun
MEDAN-Dua bulan lagi Bandara Kualanamu beroperasi. Persiapan digeber sedemikian rupa, mulai dari fisik dan fasilitas bandara hingga jalur kereta
BERITA TERKAIT
- Pemilik Warung Ditemukan Tewas Bersimbah Darah, Diduga Korban Pembunuhan
- Gen Z di Jateng Disebut Jadi Agen Perubahan Transisi Energi
- Polisi Ungkap Praktik Prostitusi Online di Lhokseumawe, Tangkap 3 Tersangka
- Polres Tanjung Priok Raih Predikat Pengelolaan Anggaran Terbaik Kedua dari 139 Satker
- Kapal Feri Tenggelam di Peraian Penajam, BPBD Bergerak Mengevakuasi Penumpang
- Baliho di Jalan Protokol Pekanbaru Ditertibkan, Menteri Kehutanan Apresiasi Ketegasan Wali Kota