Tukar Tambah Mobil Bekas Suzuki Bisa Diakses Lewat Ponsel
Senin, 18 Februari 2019 – 19:52 WIB

ilustrasi situs auto value Suzuki. Foto: Suzuki
Saat ini, layanan tukar tambah melalui Auto Value sudah bisa dinikmati di 36 dealer Suzuki di 12 kota Indonesia. Penjualan mobil bekas sudah ada di 5 outlet Auto Value yang siap membantu di Jakarta, Tangerang, Surabaya dan Pangkal Pinang. (mg8/jpnn)
Suzuki Indonesia hadir dengan tampilan situs dan fitur terbaru di www.AutoValue.co.id. Kemudahan lainnya, situs sangat mobile friendly karena pelanggan bisa melakukan proses tukar tambah (trade-in) langsung lewat ponsel pribadi.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Suzuki GSX-8R Kiiro Hanya 60 Unit di Dunia, Ini Perbedaannya
- Suzuki Burgman 400 Bersolek, Siap Menantang Yamaha Xmax dan Honda Forza
- Suzuki Menghadirkan Paket Perawatan Mobil Pascamudik dengan Biaya Murah
- JBA Beber Mobil dan Motor Bekas yang Paling Diburu di Balai Lelang
- Dilengkapi Fitur Keselamatan Lengkap, Suzuki Eeco Resmi Dirilis, Harga Terjangkau
- Calon Mobil Baru Suzuki Mulai Tebar Pesona