Universitas Terbuka Gelar TING XIV, Guru Harus Terus Belajar, Jangan Kalah dengan Ini

Universitas Terbuka Gelar TING XIV, Guru Harus Terus Belajar, Jangan Kalah dengan Ini
Dekan FKIP UT Dr. Ucu Rahayu, M.Pd., mengatakan kegiatan TING bertujuan menjadi wahana yang berupaya mendorong peningkatan kualitas pendidikan di Indonesia. Foto tangkapan layar YouTube Universitas Terbuka TV

Selain Paulina, TING XIV menampilkan pembicara utama Wakil Kepala Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) Dr. Drs. Karjono.

Kegiatan dilanjutkan sesi pleno yang dilaksanakan dalam tiga sesi dengan mengundang Oscarina Dewi Kusuma Kepala Sekolah Global Jaya, dan Najelaa Shihab, M.Psi.  

Setelah sesi ini dilanjutkan dengan pemaparan artikel ilmiah oleh pemakalah pada sesi paralel yang dibagi ke dalam tujuh kelas virtual. (esy/jpnn)


Universitas Terbuka gelar TING XIV, seorang guru harus terus belajar dan jangan kalah dengan hal ini. 


Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Mesyia Muhammad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News