Urutan Penggunaan Skincare yang Wajib Diketahui

Urutan Penggunaan Skincare yang Wajib Diketahui
Ilustrasi merawat wajah. Foto: sukalive

Toner

Banyak yang mengira memakai toner tidak penting penting. Ada juga yang mengatakan bahwa memakai toner dapat membuat kulit makin kering dan iritasi. Padahal memakai toner yang tepat adalah kunci menuju kulit yang cerah dan glowing.

Toner berfungsi untuk mengangkat sel kulit mati dan menyeimbangkan kembali kadar pH balance setelah proses cleansing.

Solution Essence yang berfungsi sebagai toner dengan Tea tree oil, Gluconolactone dan Niacinamide sehingga mengangkat sel kulit mati, melembutkan, dan mengontrol minyak berlebih dan memperkuat skin barrier serta mencerahkan kulit.

Moisturizer

Tidak hanya jenis kulit kering saja yang wajib menggunakan moisturizer. Kulit berminyak pun ternyata wajib menggunakan moisturizer.

Untuk jenis kulit berminyak pilihlah moisturizer yang tidak over-moisturize agar tidak menyumbat pori pori.

Sunflower Emulsion Cream dengan kandungan Sunflower Seed Oil dan Ceramide yang bersifat non – comedogenic (mampu melembabkan tanpa menyumbat pori) ,mengunci kelembaban, sifat anti-inflamasi membantu mengurangi iritasi.

Sunscreen

Pemakaian sunscreen tidak hanya untuk kamu yang akan melakukan aktivitas di luar rumah. Ternyata meski di rumah saja kamu tetap harus menggunakan sunscreen karena sinar UV dapat menembus melalui jendela.

Berikut urutan menggunakan skincare untuk merawat wajah agar tetap sehat dan bersinar.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News