Usulan Penetapan NI PPPK Tahap I Dimulai 19 November, Guru Honorer Mohon Bersabar

jpnn.com, JAKARTA - Jadwal lanjutan seleksi PPPK non-guru 2021 sudah dikeluarkan Badan Kepegawaian Negara (BKN).
Menurut Deputi Bidang Mutasi Kepegawaian BKN Aris Windiyanto saat ini masih berlangsung masa sanggah PPPK non-guru tahap I yang dimulai sejak 3 sampai 6 November.
"Ini hari terakhir masa sanggah PPPK non-guru tahap I," kata Aris, Sabtu (6/11).
Untuk pengumuman pascasanggah, lanjutnya, dilakukan pada 16-17 November.
Setelah pengumuman, dilanjutkan penyampaian kelengkapan dokumen dan usulan penetapan nomor induk atau NI PPPK.
"Instansi yang telah mendapatkan hasil pengolahan kelulusan, wajib mengumumkan kelulusan tersebut," tegasnya.
Dia berharap para pejabat pembina kepegawaian (PPK) segera melakukan pemberkasan penetapan NI PPPK.
Berikut jadwal lanjutan PPPK non-guru tahap I:
Usulan penetapan nomor induk atau NI PPPK tahap I dimulai 19 November, bagaimana dengan guru honorer?
- 5 Berita Terpopuler: CPNS & PPPK Semringah, Bagaimana Nasib Honorer Gagal Seleksi Paruh Waktu, Kapan Jadwal Ulang?
- Menteri Mu'ti Terima Rekomendasi Konsolidasi Nasional Dikdasmen, Ada soal Guru & SPMB
- KemenPAN-RB & Kemenkeu Ungkap Keberpihakan kepada Guru serta Tendik
- 205 CPNS Terima SK, Bupati Kotim: Jangan Coba-Coba Minta Mutasi
- FIFGroup Nobatkan Guru Penggerak Literasi Keuangan sebagai Duta Menyala
- 137 CPNS & 449 PPPK Terima SK, Bupati Sahrujani Beri Pesan Begini