Usut Tuntas Rusuh Lapas Sorong

Usut Tuntas Rusuh Lapas Sorong
Habib Aboe Bakar Al Habsy dan Sandiaga Uno. Foto: Istimewa for JPNN.com

"Kemudian jika ada persoalan seperti ini, komisi independen tersebut yang akan melakukan audit atau pemeriksaan ke dalam lapas," tuntas Aboe.

Sebelumnya diberitakan, ratusan narapidana melakukan aksi rusuh meminta dibebaskan dengan alasan kemanusiaan di tengah wabah Covid-19.

Napi membakar kasur dan berusaha menjebol tembok guna membebaskan diri. Namun, aksi tersebut digagalkan aparat TNI dan Polri.

Kepala Lapas Sorong Nunus Ananto yang dikonfirmasi mengatakan aksi yang dilakukan oleh 335 warga binaan tersebut bertujuan agar mereka dibebaskan.

"Mereka minta dibebaskan dengan alasan kemanusiaan ingin merasakan hidup bebas seperti warga lainnya dan khawatir dengan wabah ini," ujarnya. (boy/jpnn)

Ratusan narapidana mengamuk dan membakar sejumlah fasilitas di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II B Sorong, Papua Barat, Rabu (22/4) malam.


Redaktur & Reporter : Boy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News