Waduh! Akun WhatsApp Milik Puluhan Jurnalis Palestina Diblokir

Waduh! Akun WhatsApp Milik Puluhan Jurnalis Palestina Diblokir
Ilustrasi logo WhatsApp. Foto: Antara

"Konten dan akun dihapus, dikurangi dan dibatasi, tagar disembunyikan, dan konten yang diarsipkan dihapus. Sebanyak 50 persen dari laporan ini adalah tentang Instagram, 35 persen Facebook, 11 persen Twitter, dan satu persen Tik Tok," tulis laporan tersebut.

Perusahaan aplikasi tidak memberikan penjelasan mengenai penghapusan atau penangguhan.

Namun, alasan yang disajikan kepada pengguna leboh kepada ujaran kebencian, pelanggaran standar komunitas, permintaan bukti identitas, dan lain-lain.

"Kami telah melihat eskalasi terhadap hak digital rakyat Palestina dalam beberapa pekan terakhir," kata juru kampanye 7amleh, Mona Shtaya kepada AFP.

Bagi warga Palestina, media sosial tetap menjadi alat penting karena banyak di antara mereka merasa liputan media lokal tidak cukup menangkap realitas dari krisis. (antara/jpnn)


Akun WhatsApp milik puluhan jurnalis Palestina disebut telah diblokir oleh pemilik aplikasi perpesanan instan itu.


Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News