Wah, Try Out Panahan Lampung Langsung Raih 5 Emas 1 Perunggu
Senin, 30 Mei 2016 – 15:59 WIB

Ilustrasi foto dokumen jpnn
Setelah Surabaya Internasional Open, agenda try out berikutnya adalah kejuraan panahan di Singapura pada Juli serta Bukit Tinggi dan Malaysia pada Agustus mendatang.
Di bagian lain, salah satu pemanah andalan Lampung pada PON XIX, Mesra Ayuni akan mengikuti World Archery University Championship di Singapura Juli ini. ”Saat ini Mesra sedang mempersiapkan diri untuk menghadapi kejuaraan panahan antar mahasiswa atau World Archery University Championship di Singapura pada Juli nanti,” urai Puryoto. (ynk/jpnn)
BANDARLAMPUNG – Kontingen Panahan Lampung berhasil berada di peringkat III dengan peroleh 5 Emas dan 1 Perunggu pada Try Out perdana ajang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ada Hadiah dari Bojan Hodak Seusai Persib Menjadi Juara Liga 1
- Semifinal Liga Champions: Inter Milan Jaga Ketat Lamine Yamal
- Persib Juara Liga 1, Gustavo Franca Curhat
- Wahai Bobotoh, KDM Menyiapkan Pesta Persib Juara Liga 1, Diawali Konvoi dari Gedung Sate
- Juara Liga 1, Persib, Pemain, dan Pelatih Masuk Buku Sejarah, Simak di Sini
- Ternyata Persib Bandung Belum Mematahkan Rekor Bali United