Warung Susi di Kaltara Raup Omzet Rp 15 Juta Berkat Program ZMart
Jumat, 14 Februari 2025 – 22:44 WIB

Warung Susi di Kaltara, mengalami peningkatan omzet sejak mendapat bantuan program Zmart. Foto: Baznas
Menurutnya, bantuan yang diberikan kepada para mustahik merupakan amanah dari para muzaki yang harus dikelola dengan optimal untuk memperkuat ekonomi masyarakat.
"Keberhasilan Susi dalam mengembangkan usahanya adalah bukti bahwa program pemberdayaan ini efektif," ujar Saidah. (jlo/jpnn)
Warung Susi di Kaltara, mengalami peningkatan omzet sejak mendapat bantuan program Zmart.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Balai Ternak di Mojokerto Targetkan Peternakan Mandiri dan Berkelanjutan
- BMD Perluas Layanan Modal Usaha Bagi Mustahik di Mojokerto
- Tim Kemanusiaan BAZNAS Tuntaskan Misi di Myanmar
- Omzet ZChicken Fayrus Capai Rp40 Juta per Bulan Berkat Pendampingan dan Modal
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- Dapat Sambutan Positif, Ramadan Rhapsody 2025 Raup Omzet Fantastis