Waspada! Ibu-Ibu di Papua Mulai Ketagihan Ngelem Aibon
Selasa, 17 Desember 2019 – 16:35 WIB

Kegiatan outbond yang dilaksanakan BNNP Papua Barat bagi para korban penyalahgunaan lem Aibon di Manokwari. Foto: Antara/Toyiban)
Pihaknya akan terus melakukan penjangkauan dan pencegahan. Evaluasi akan terus dilakukan dan jika ada yang perlu mendapat layanan rehabilitasi hal itu akan diserahkan kepada Bidang Rehabilitasi BNNP.
"Begitu pula terkait kasus narkoba, jika memang perlu dilakukan pemberantasan, segera kami serahkan kepada Bidang Berantas," pungkasnya. (antara/jpnn)
Libur Nataru, Truk Dilarang Melintas :
BNN mengungkapkan kasus ngelem Aibon di Manokwari Papua sudah sangat mengkhawatirkan.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Rakit Bom Mortil Bekas Peninggalan Perang Dunia ke II, Nelayan Tewas Mengenaskan
- 5 Berita Terpopuler: Perkembangan Terbaru RPP Manajemen ASN, Masih Misterius, Ada Kata Insyaallah
- Ikut Cari Iptu Tomi Marbun, Ketua Komnas HAM Papua Diberondong KKB
- Bupati Raja Ampat Tegaskan Gerakan NFRPB Bertentangan dengan Konstitusi
- Tokoh Masyarakat Papua Dukung Aparat Tindak Tegas OPM
- Andreas: Kejahatan yang Dilakukan KKB tak Boleh Dibiarkan Terus Menerus Terjadi