Waspada Modus Taksi Biru Palsu, Begini Ciri-cirinya

Waspada Modus Taksi Biru Palsu, Begini Ciri-cirinya
Berikut adalah ciri-ciri taksi Bluebird palsu atau taksi gelap yang perlu diwaspadai. Foto: dok Bluebird

• Memiliki kode armada di bagian belakang, samping dan bagian dalam taksi berupa huruf dan angka

• Terdapat ID card data pengemudi di dashboard bagian depan

• Menggunakan argo di layar IoT yang berada di dalam armada (tidak tembak harga)

• Mengikuti arahan rute dari tamu

• Armada yang terstandarisasi dengan AC dingin dan bersih

• Pengemudi profesional menggunakan seragam batik biru dengan logo Bluebird

• Bisa membayar menggunakan cash ataupun cashless

Namun, Panca menyarankan bahwa pengguna akan lebih aman jika memesan taksi Bluebird melalui aplikasi MyBluebird, pangkalan resmi yang ada di Bandara, hotel, dan destinasi favorit lainnya.(mcr10/jpnn)

Berikut adalah ciri-ciri taksi Bluebird palsu atau taksi gelap yang perlu diwaspadai:


Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News