Yuk Konsumsi Bawang Bombay, Ini 7 Manfaatnya Lho
Rabu, 23 Desember 2020 – 06:14 WIB

Bawang Bombai. Foto : Ricardo/JPNN.com
5. Sebagai sumber antioksidan
Antioksidan merupakan senyawa penghambat oksidasi, suatu proses yang mengarah pada kerusakan sel dan mengakibatkan penyakit kanker, diabetes dan jantung muncul.
Bawang bombay memiliki kandungan senyawa ini. Faktanya, bawang bombay mengandung lebih dari 25 jenis antioksidan flavonoid yang berdampak baik bagi kesehatan tubuh.
6. Melawan bakteri
Bawang bombay secara rutin bisa membantu melawan bakteri jahat dalam tubuh.
Bawang bombay bisa melawan bakteri jahat yang berpotensi memberikan dampak buruk bagi tubuh.
Seperti Eschericia coli, Pseudomonas aeruginosa, Staphylococcus aureus hingga Bacillus cereus.
Quercetin sebagai hasil ekstraksi dari bawang bombay dikenal sangat kuat dalam melawan bakteri.
Ada beberapa manfaat mengonsumsi bawang bombay untuk kesehatan seperti menurunkan kadar gula darah.
BERITA TERKAIT
- PTM Capai 73%, Workshop FIA & GAPMMI Bedah Strategi untuk Hadapi Tantangan Kesehatan
- 7 Menu Sarapan yang Baik untuk Menjaga Kesehatan Tubuh
- Kawal PHTC Bidang Kesehatan, Wakil KSP Tinjau Layanan CKG di Kabupaten Lahat
- Center Of Excellence jadi Layanan Terbaru di Ciputra Hospital Citraraya
- Tangkal Hoaks soal Kesehatan Reproduksi Perempuan, Bayer Indonesia Rilis Platform Baru
- Perubahan Kecil Mampu Hindarkan Masyarakat dari Bahaya Diabetes