18 Pegawai KPK Tak Lolos TWK Menyatakan Kesediaan
Selasa, 20 Juli 2021 – 18:01 WIB

Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron menyatakan 18 pegawai KPK tak lolos TWK bersedia ikut diklat bela negara dan wawasan kebangsaan. Foto: Ricardo/JPNN
Ada juga 3 orang pegawai lainnya yang tidak dilantik pada 1 Juni 2021, lantaran meninggal dunia (satu orang), tidak memenuhi syarat administrasi (satu orang), dan mengundurkan diri (satu orang).
Untuk 51 pegawai sisanya yang tak lolos TWK tidak memungkinkan untuk dibina menjadi ASN berdasarkan penilaian asesor, termasuk Novel Baswedan.
Namun, mereka masih akan berada di KPK hingga November 2021 meski saat ini statusnya sudah nonaktif. (antara/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Untuk 51 pegawai KPK lainnya yang tak lolos TWK tidak memungkinkan untuk dibina berdasarkan penilaian asesor, termasuk Novel Baswedan.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- BSKDN Kemendagri & Taspen Life Teken Komitmen Perlindungan Sosial bagi ASN
- Gerakan Rakyat Gandeng BEM UIN Jakarta dan Unindra Bahas Revisi UU ASN
- Pramono Wajibkan ASN DKI Naik Transportasi Umum Tiap Rabu, Laporan Pakai Swafoto
- 5 Berita Terpopuler: Banyak Honorer Gagal Tes PPPK Tahap 2, RPP Turunan UU ASN Harus Mengakomodasi, Begini Penjelasan BKN
- Rapelan TPP ASN Segera Cair, Alhamdulillah
- 4.000 ASN Rejang Lebong segera Terima TPP, Anggaran Sudah Disiapkan