19 Pemimpin Nekat yang Kunjungi Ukraina di Masa Perang, Hanya 1 dari Asia

19 Pemimpin Nekat yang Kunjungi Ukraina di Masa Perang, Hanya 1 dari Asia
Presiden Joko Widodo (Jokowi) bersama Ibu Negara Iriana meninjau kompleks Apartemen Lipky di Kota Irpin, Ukraina, Rabu (29/6). Foto: Biro Pers Sekretariat Presiden

* 17 Juni: PM Inggris Boris Johnson mengunjungi Kiev untuk kedua kalinya.

* 29 Juni: Presiden RI Joko Widodo. Jokowi menyatakan kunjungannya itu adalah wujud kepedulian masyarakat Indonesia kepada Ukraina. Sehari kemudian, dia bertemu dengan Presiden Rusia Vladimir Putin di Moskow. Kunjungan itu tak lepas dari status Indonesia sebagai ketua Kelompok 20 (G20).

3 Juli 2022

PM Australia Anthony Albanese

25 Oktober 2022

Presiden Jerman Frank-Walter Steinmeier menjadi pemimpin kedua Jerman yang mendatangi Ukraina selama perang setelah Kanselir Olaf Scholz pada Juni 2022.

19 November 2022

PM Rishi Sunak menjadi pemimpin Inggris yang mengunjungi Kiev selama perang setelah Boris Johnson.

Selama hampir setahun invasi Rusia ke Ukraina, beberapa pemimpin dunia telah mengunjungi Ukraina. Siapa saja tokoh nekat itu?

Sumber Antara

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News